• Hak Politik Rakyat Terancam, Akademisi Tasikmalaya Tegaskan Pilkada Langsung Wajib Dipertahankan

    Hak Politik Rakyat Terancam, Akademisi Tasikmalaya Tegaskan Pilkada Langsung Wajib Dipertahankan

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Wacana peninjauan ulang pelaksanaan pilkada langsung dengan alasan biaya mahal dinilai tidak logis dan berpotensi mengabaikan hak politik masyarakat daerah. Pilkada justru dipandang sebagai ruang publik penting bagi rakyat untuk menentukan arah kepemimpinan dan kesejahteraan daerahnya. Akademisi Cipasung, Cecep Muttaqin, menilai alasan mahalnya pilkada yang kerap disampaikan pemerintah pusat tidak sebanding

    READ MORE
  • Aliansi Mahasiswa Tasikmalaya Menolak Kedatangan Gibran: Daerah Butuh Solusi, Bukan Pencitraan

    Aliansi Mahasiswa Tasikmalaya Menolak Kedatangan Gibran: Daerah Butuh Solusi, Bukan Pencitraan

    TASIKMALAYA | Priangan.com — Gelombang penolakan terhadap rencana kunjungan Wakil Presiden Republik Indonesia, Gibran Rakabuming Raka, ke Tasikmalaya mencuat dari kalangan mahasiswa dan masyarakat sipil. Aliansi Mahasiswa dan Rakyat Tasikmalaya secara tegas menyatakan sikap menolak kedatangan orang nomor dua di Indonesia tersebut yang dijadwalkan berlangsung pada 19 Januari 2026. Penolakan ini disampaikan sebagai bentuk kontrol

    READ MORE
  • Pilkada Tidak Langsung Dinilai Hidupkan Oligarki, Akademisi Tasikmalaya Angkat Suara

    Pilkada Tidak Langsung Dinilai Hidupkan Oligarki, Akademisi Tasikmalaya Angkat Suara

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Wacana penerapan Pilkada tidak langsung kembali bergulir dan disebut-sebut akan dipaksakan menjadi sistem pemilihan kepala daerah pada 2031 mendatang. Isu ini menuai penolakan luas dari berbagai lapisan masyarakat karena dinilai menghilangkan kedaulatan rakyat dalam menentukan pemimpinnya secara langsung. Gelombang penolakan muncul seiring kekhawatiran bahwa Pilkada tidak langsung justru akan menarik demokrasi

    READ MORE
  • BEM Nusantara Jawa Barat Dipimpin Mahasiswa UMB Tasikmalaya

    BEM Nusantara Jawa Barat Dipimpin Mahasiswa UMB Tasikmalaya

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Dinamika pergerakan mahasiswa di Jawa Barat memasuki babak baru. Dede Firmansyah, Presiden Mahasiswa Universitas Mayasari Bakti (UMB) Tasikmalaya, resmi ditetapkan sebagai Koordinator Daerah (Korda) BEM Nusantara Jawa Barat. Penetapan tersebut dilakukan secara aklamasi dalam forum konsolidasi yang dihadiri pimpinan Badan Eksekutif Mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi se-Jawa Barat. Sebanyak 16 perguruan

    READ MORE
  • GMNI Kota Tasikmalaya Nilai Pilkada via DPRD Langgar Semangat Konstitusi

    GMNI Kota Tasikmalaya Nilai Pilkada via DPRD Langgar Semangat Konstitusi

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Wacana pengembalian mekanisme pemilihan kepala daerah melalui DPRD menuai penolakan keras dari kalangan mahasiswa di Kota Tasikmalaya. Ketua Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Kota Tasikmalaya, Kevin Silalahi, menyebut gagasan Pilkada via DPRD sebagai langkah politik berbahaya yang mengancam kedaulatan rakyat dan kemunduran demokrasi lokal. Kevin menegaskan, ide mengalihkan

    READ MORE
  • Polda Jabar Jadwalkan Gelar Perkara Khusus Kasus Pengadaan Hewan Kurban Tasikmalaya

    Polda Jabar Jadwalkan Gelar Perkara Khusus Kasus Pengadaan Hewan Kurban Tasikmalaya

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Kasus dugaan pemerasan dalam proyek pengadaan hewan kurban di Kabupaten Tasikmalaya kembali mencuat ke permukaan setelah lama meredup. Perkara tersebut dipastikan akan digelar melalui Gelar Perkara Khusus di Polda Jawa Barat, Selasa, 20 Januari 2026, menyusul laporan pengaduan yang menyeret proyek pengadaan hewan kurban pada Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya Tahun Anggaran

    READ MORE
  • Nilai Investasi Capai Rp408 Triliun, Tol Geta Jadi Prioritas Utama Lelang Infrastruktur 2026

    Nilai Investasi Capai Rp408 Triliun, Tol Geta Jadi Prioritas Utama Lelang Infrastruktur 2026

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Harapan panjang masyarakat Priangan Timur terhadap kelanjutan pembangunan Jalan Tol Gedebage–Tasikmalaya (Tol Geta) kembali menemukan titik terang. Pemerintah pusat memastikan proyek tersebut termasuk dalam daftar 19 ruas tol yang akan mulai dilelang pada 2026—atau hanya tinggal hitungan minggu dari sekarang. Tol Geta, yang sejak dua tahun terakhir berulang kali masuk proses

    READ MORE
  • Soroti Kebijakan “Cut Off”, Aliansi Santri Tasikmalaya Geruduk Gedung Bupati

    Soroti Kebijakan “Cut Off”, Aliansi Santri Tasikmalaya Geruduk Gedung Bupati

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Aliansi Santri Tasikmalaya siang tadi menggeruduk Gedung Bupati Tasikmalaya, pada Kamis, 14 Agustus 2025. Mereka datang untuk menyampaikan aspirasi kepada pemerintah daerah. Khoerun Nasihin, Koordinator Aksi tersebut, menjelaskan, aksi ini merupakan salah satu bentuk kekecewaan terhadap sejumlah kebijakan pemerintah daerah yang selama ini dinilai kurang berpihak terhadap masyarakat, salah satunya soal

    READ MORE
  • Dulu Diburu, Kini Dilupa: SMA Pasundan 2 Tahun ini Hanya Dapat 6 Siswa

    Dulu Diburu, Kini Dilupa: SMA Pasundan 2 Tahun ini Hanya Dapat 6 Siswa

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Sebagian besar masyarakat Kota Tasikmalaya pasti masih ingat betapa bergengsinya bisa bersekolah di SMA Pasundan 2. Dulu, era tahun 2000-an, sekolah ini jadi rebutan. Setiap tahun ajaran baru, ratusan siswa antre mendaftar. Sekolah yang berada di bawah naungan Yayasan Pasundan ini pernah menampung hampir 900 siswa dalam 22 ruang kelas. Namun

    READ MORE
  • Iip Miptahul Paoz Geram Ulama Dipanggil Polisi: Saya Santri, Ini Soal Harga Diri!

    Iip Miptahul Paoz Geram Ulama Dipanggil Polisi: Saya Santri, Ini Soal Harga Diri!

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Putra pendiri Pondok Pesantren Baitul Hikmah Salopa, Iip Miptahul Paoz, menyatakan kegeramannya atas pemanggilan puluhan tokoh agama oleh Polda Jawa Barat. Hal tersebut ia sampaikan dalam acara Halalbihalal DPC PKB Kabupaten Tasikmalaya yang digelar di Hotel Al-Hambra, Singaparna, Rabu (9/4/2025). Dalam pidatonya, Iip menegaskan dirinya berbicara bukan sebagai calon wakil bupati,

    READ MORE
  • Menelusuri Jejak Kerajaan Sukakerta, Cikal Bakal Kabupaten Tasikmalaya

    Menelusuri Jejak Kerajaan Sukakerta, Cikal Bakal Kabupaten Tasikmalaya

    Oleh: Muhajir Salam TASIKMALAYA | Priangan.com – Sangat sulit mencari benang merah kepemimpinan dari Galunggung ke Sukakerta. Belum ditemukan, penjabaran konsisten dengan bukti-bukti yang memadai menganai bagaimana Galunggung bergeser menjadi Sukakerta. Sebagian peneliti berpendapat, bahwa periode ini terjadi missing link, karena tidak banyak bukti yang dapat menjelaskan pemerintahan berpindah dari Rumantak (Sariwangi) ke Dayeuh Tengah

    READ MORE
  • Kabuyutan Galunggung, Tempat Mulia di Kala Itu

    Kabuyutan Galunggung, Tempat Mulia di Kala Itu

    Oleh: Muhajir Salam TASIKMALAYA | Priangan.com – Selain sebagai nama gunung, Galunggung adalah nama penting dalam sejarah Sunda, dan secara khusus, sejarah Tasikmalaya. Galunggung di masa lalu adalah sebuah mandala, sebuah kabuyutan yang sangat dimuliakan, dipimpin oleh seorang resiguru atau batara. Mandala atau kabuyutan adalah tempat kegiatan keagamaan pada masa pengaruh kebudayaan Hindu. Tempat para

    READ MORE
  • Mengungkap Prabu Guru Darmasiksa & Sanghyang Siksa Kandang Karesian

    Mengungkap Prabu Guru Darmasiksa & Sanghyang Siksa Kandang Karesian

    Oleh: Muhajir Salam TASIKMALAYA | Priangan.com – Pada pertengahan abad XII, sepeninggal Batari Hiyang, kepemimpinan di Kerajaan Galunggung diteruskan oleh puteranya yang bernama Batara Danghiyang Guru Darmawiyasa. Kepemimpinannya hanya berjalan selama lima tahun. Darmawiyasa kemudian digantikan oleh puteranya yang bernama Darmakusumah. Kekuasaannya berkedudukan di Galunggung, meliputi Galuh, Galunggung, dan Sunda. Karena menguasai tiga kerajaan, Darmakusumah

    READ MORE
  • Amanat Galunggung

    Amanat Galunggung

    Oleh: Muhajir Salam TASIKMALAYA | Priangan.com – Batari Hyang memimpin Kerajaan Galunggung dengan bijaksana. Kepemimpinannya mampu membawa Kerajaan Galunggung pada kegemilangan, dan nasihat-nasihatnya tentang kehidupan, menjadi rujukan generasi berikutnya, tidak hanya di lingkungan Kerajaan Galunggung, tetapi juga dalam lingkup yang lebih besar. Asumsi ini didasari oleh keterangan yang bisa dibaca dari naskah Amanat Galunggung. Dalam

    READ MORE