• Longsor Tutup Jalan Garut Selatan, Polisi Terapkan Jalur Alternatif

    Longsor Tutup Jalan Garut Selatan, Polisi Terapkan Jalur Alternatif

    GARUT | Priangan.com — Hujan deras yang mengguyur wilayah selatan Kabupaten Garut memicu tanah longsor di Jalan Raya Pakenjeng–Bungbulang, tepatnya di Kampung Candra Kirana, Desa Depok, Kecamatan Pakenjeng, pada Selasa (11/11/2025) sekitar pukul 15.00 WIB. Kapolsek Pakenjeng Iptu Muslih Hidayat, mengatakan, tebing di sisi jalan sepanjang 50 meter ambruk setelah diguyur hujan deras sejak siang.

    READ MORE
  • Jalan Penghubung Empat Desa di Cigalontang Kembali Dibuka Setelah Longsor

    Jalan Penghubung Empat Desa di Cigalontang Kembali Dibuka Setelah Longsor

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Akses jalan yang sempat lumpuh akibat longsor di Kampung Cikuda Maleer, Desa Pusparaja, Kecamatan Cigalontang, Kabupaten Tasikmalaya, akhirnya kembali bisa digunakan warga. Sejak Selasa (30/9/2025), kendaraan roda dua maupun roda empat sudah dapat melintas setelah tim BPBD menyelesaikan pembersihan material. Plt Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Tasikmalaya, Roni, menjelaskan timnya bekerja cepat

    READ MORE
  • Tebing Ambrol di Kiarabongkok, Warga Waswas Ancaman Longsor Susulan

    Tebing Ambrol di Kiarabongkok, Warga Waswas Ancaman Longsor Susulan

    GARUT | Priangan.com – Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Kecamatan Pasirwangi sejak Kamis malam (22/5/2025) membawa dampak serius bagi warga Kampung Kiarabongkok, Desa Pasirwangi. Sekitar pukul 04.00 WIB Jumat dini hari, tebing setempat mengalami longsor dan menyebabkan gangguan signifikan terhadap infrastruktur lingkungan. Material longsoran yang turun membawa serta satu pohon besar, menimpa bagian dapur

    READ MORE