• Pemkab Ciamis Distribusikan Bantuan bagi Penyandang Disabilitas

    Pemkab Ciamis Distribusikan Bantuan bagi Penyandang Disabilitas

    CIAMIS | Priangan.com – Dinas Sosial Kabupaten Ciamis menyalurkan bantuan untuk penyandang disabilitas melalui program atensi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS). Penyerahan bantuan dengan nilai total lebih dari Rp 133 juta ini dilakukan di halaman kantor Dinsos Ciamis, pada Kamis, 5 September 2025. Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Ciamis, Dadang Darmawan, hadir mewakili Bupati dalam

    READ MORE
  • Hari Bhayangkara ke-79, Polres Tasikmalaya Tebar Kepedulian Lewat Aksi Sosial di Makam Pahlawan

    Hari Bhayangkara ke-79, Polres Tasikmalaya Tebar Kepedulian Lewat Aksi Sosial di Makam Pahlawan

    TASIKMALAYA | Priangan.com — Menyambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Tasikmalaya mengambil langkah berbeda dengan menggelar kegiatan bakti sosial yang menyentuh hati masyarakat. Kegiatan tersebut berlangsung di Taman Makam Pahlawan KH. Zainal Musthafa, Desa Sukarapih, Kecamatan Sukarame, Selasa (24/6/2025). Dipimpin langsung oleh Kapolres Tasikmalaya, AKBP Haris Dinzah, S.H., S.I.K., M.H., para personel turun langsung menyalurkan bantuan

    READ MORE
  • Gubernur Dedi Mulyadi Jadikan Vasektomi Sebagai Syarat Penerima Bantuan Sosial

    Gubernur Dedi Mulyadi Jadikan Vasektomi Sebagai Syarat Penerima Bantuan Sosial

    BANDUNG | Priangan.com – Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, mengusulkan agar kesertaan dalam program keluarga berencana (KB), khususnya metode vasektomi untuk pria, menjadi salah satu syarat untuk menerima bantuan sosial dan beasiswa pendidikan di Jawa Barat. Dalam rapat koordinasi bidang kesejahteraan rakyat yang diadakan di Bale Asri Pusdai, Kota Bandung, pada Senin (28/4/2025), Dedi Mulyadi

    READ MORE