• BPK Temukan Penyimpangan di 13 Kecamatan, Bupati Garut: Itu Bukan di Zaman Saya

    BPK Temukan Penyimpangan di 13 Kecamatan, Bupati Garut: Itu Bukan di Zaman Saya

    GARUT | Priangan.com – Berdasarkan hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahun 2024, sebanyak 13 kecamatan di Kabupaten Garut diwajibkan mengembalikan uang negara dengan total mencapai Rp 2,1 miliar. Temuan ini berasal dari penyimpangan dalam penggunaan anggaran di kecamatan-kecamatan tersebut. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Garut, Nurdin Yana, menjelaskan bahwa batas waktu pengembalian dana tersebut adalah

    READ MORE
  • Pendapatan Warga Garut Tertinggal Jauh, Bupati Dorong Investasi dan Skill Jadi Solusi

    Pendapatan Warga Garut Tertinggal Jauh, Bupati Dorong Investasi dan Skill Jadi Solusi

    GARUT | Priangan.com – Realita ekonomi Kabupaten Garut mendapat sorotan tajam dari Bupati Abdusy Syakur Amin. Dalam acara Sosialisasi Industri yang digelar di Aula Kecamatan Cibatu, Selasa (22/7/2025), Bupati mengungkap fakta mencengangkan soal rendahnya pendapatan masyarakat Garut dibanding daerah lain di Jawa Barat, bahkan secara nasional. Menurutnya, Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita Garut

    READ MORE
  • Program Makan Bergizi Gratis Jadi Prioritas, Bupati Garut Minta Arahan Langsung dari Kepala BGN

    Program Makan Bergizi Gratis Jadi Prioritas, Bupati Garut Minta Arahan Langsung dari Kepala BGN

    JAKARTA | Priangan.com – Komitmen Pemerintah Kabupaten Garut dalam mempercepat program Makan Bergizi Gratis (MBG) ditunjukkan langsung oleh Bupati Abdusy Syakur Amin dengan melakukan kunjungan kerja ke kantor Badan Gizi Nasional (BGN) di Jakarta, Kamis (3/7/2025). Dalam pertemuan tersebut, Syakur disambut langsung oleh Kepala BGN, Dadan Hindayana. Kunjungan ini menjadi sinyal kuat bahwa Garut tak

    READ MORE
  • Garut Darurat Cuaca Ekstrem, Camat dan Desa Diminta Siaga Penuh

    Garut Darurat Cuaca Ekstrem, Camat dan Desa Diminta Siaga Penuh

    GARUT | Priangan.com— Pemerintah Kabupaten Garut resmi menetapkan status kesiapsiagaan darurat bencana menyusul meningkatnya frekuensi dan dampak bencana alam yang terjadi dalam beberapa hari terakhir. Pengumuman tersebut disampaikan langsung oleh Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, dalam rapat koordinasi lintas perangkat daerah di Command Center, Jalan Kiansantang, Garut Kota, Sabtu (28/6/2025). Langkah ini diambil setelah Badan

    READ MORE
  • Bupati Garut: Kadisdik Sulit Dihubungi Sejak Ajukan Pensiun Dini

    Bupati Garut: Kadisdik Sulit Dihubungi Sejak Ajukan Pensiun Dini

    GARUT | Priangan.com – Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kabupaten Garut, Ade Manadin, secara mengejutkan mengajukan permohonan pensiun dini dari statusnya sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) sejak awal Juni 2025. Kabar ini dibenarkan langsung oleh Ade saat dihubungi wartawan melalui sambungan telepon. “Ya, benar, saya yang mengajukan pensiun dini,” kata Ade singkat, tanpa menjelaskan alasan di

    READ MORE
  • Jembatan Gantung Cikaso: Simpul Harapan Baru Warga Selatan Garut

    Jembatan Gantung Cikaso: Simpul Harapan Baru Warga Selatan Garut

    GARUT | Priangan.com – Sebuah lembar baru ditorehkan dalam pembangunan desa di Garut Selatan. Pada Sabtu, (14/6/2025), Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, meresmikan Jembatan Gantung Cikaso yang kini menjadi penghubung vital antara Desa Sinar Bakti dan Desa Paas, Kecamatan Pameungpeuk. Di tengah bentang alam Garut yang penuh tantangan dengan 36 aliran sungai utama dan ratusan

    READ MORE
  • Pemkab Garut Mulai Rehabilitasi Jalan Kota: Fokus pada Kenyamanan dan Akses Ekonomi Warga

    Pemkab Garut Mulai Rehabilitasi Jalan Kota: Fokus pada Kenyamanan dan Akses Ekonomi Warga

    GARUT | Priangan.com – Pemerintah Kabupaten Garut memulai langkah nyata dalam memperbaiki infrastruktur jalan perkotaan dengan ditandainya peluncuran program rehabilitasi oleh Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, Rabu (4/6/2025). Kegiatan ini digelar di halaman Mall Pelayanan Publik (MPP), Kecamatan Tarogong Kidul. Bupati Syakur menegaskan bahwa perbaikan jalan ini merupakan salah satu prioritas utama dalam pembangunan daerah.

    READ MORE
  • Pemkab Garut Terapkan Aturan Jam Malam Pelajar, Wacana Barak Militer Masih Dikaji

    Pemkab Garut Terapkan Aturan Jam Malam Pelajar, Wacana Barak Militer Masih Dikaji

    GARUT | Priangan.com – Pemerintah Kabupaten Garut mulai menerapkan kebijakan jam malam bagi pelajar, mengikuti arahan dari Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi. Instruksi tersebut langsung disampaikan oleh Bupati Garut, Dr. Ir. H. Abdusy Syakur Amin, M.Eng., IPU, kepada Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) untuk melakukan pengawasan secara bertahap. Pengumuman ini disampaikan saat Bupati Syakur

    READ MORE
  • Tujuh Kali Raih WTP, BAZNAS Garut Dapat Dukungan Langsung dari Bupati

    Tujuh Kali Raih WTP, BAZNAS Garut Dapat Dukungan Langsung dari Bupati

    GARUT | Priangan.com — Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Garut kembali mencatatkan prestasi membanggakan dalam pengelolaan keuangannya. Untuk ketujuh kalinya, lembaga ini meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Kantor Akuntan Publik (KAP) Bandung. Empat dari tujuh raihan WTP tersebut diperoleh selama masa kepemimpinan Ketua BAZNAS Garut saat ini, Abdullah Efendi, yang akrab disapa

    READ MORE
  • Ketua Paguyuban DOB Garut Utara: Garut Hebat Masih Sekadar Slogan

    Ketua Paguyuban DOB Garut Utara: Garut Hebat Masih Sekadar Slogan

    GARUT | Priangan.com – Menjelang 100 hari kepemimpinan Bupati Garut Abdusy Syakur Amin dan Wakil Bupati Putri Karlina, berbagai tanggapan mulai bermunculan terkait capaian awal duet yang mengusung jargon “Garut Hebat” tersebut. Ketua Paguyuban Daerah Otonomi Baru (DOB) Garut Utara, H. Kholil Aksan Umar Zein, menilai bahwa visi-misi yang diusung pasangan Syakur-Putri belum sepenuhnya menunjukkan

    READ MORE
  • Bupati Garut Tinjau Jalan Panggalih-Karangsewu, Janjikan Perbaikan Bertahap

    Bupati Garut Tinjau Jalan Panggalih-Karangsewu, Janjikan Perbaikan Bertahap

    GARUT | Priangan.com – Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, meninjau kondisi jalan rusak yang menghubungkan Desa Panggalih dan Desa Karangsewu di Kecamatan Cisewu, beberapa waktu lalu. Dalam kunjungan tersebut, Bupati menegaskan komitmennya untuk memperbaiki infrastruktur jalan, meskipun secara bertahap karena keterbatasan anggaran. “Kita ingin memperbaiki banyak jalan, tapi kemampuan keuangan daerah terbatas. Karena itu, pelaksanaannya

    READ MORE
  • Presisi Data Jadi Prioritas: Garut Mantapkan Langkah Atasi Salah Sasaran Bansos

    Presisi Data Jadi Prioritas: Garut Mantapkan Langkah Atasi Salah Sasaran Bansos

    GARUT | Priangan.com – Pemerintah Kabupaten Garut menaruh perhatian serius terhadap pentingnya data sosial ekonomi yang akurat dalam upaya menjamin bantuan sosial tepat sasaran. Hal ini ditegaskan langsung oleh Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, saat membuka Rapat Koordinasi Data Tunggal Sosial Ekonomi 2025 yang digelar di Aula Dinas Sosial, Kamis (22/5/2025). Dalam sambutannya, Bupati Syakur

    READ MORE
  • Bupati Garut Kerahkan Kades Cari Anak Usia SMP yang Tak Sekolah

    Bupati Garut Kerahkan Kades Cari Anak Usia SMP yang Tak Sekolah

    GARUT | Priangan.com – Pemerintah Kabupaten Garut kini tengah menggiatkan upaya menyisir anak-anak usia Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang tidak terdaftar di sekolah. Langkah ini merupakan bentuk respons cepat atas penurunan angka partisipasi pendidikan di tingkat SMP dibandingkan dengan tingkat Sekolah Dasar (SD). Dalam apel bersama camat dan kepala desa wilayah selatan Garut yang berlangsung

    READ MORE