PRIANGAN.COM | GARUT – Calon wakil presiden kosong satu, KH. Ma’ruf Amin menggelar kampanye di Garut Jawa Barat, selain menemui ratusan ulama kampung priangan timur, KH Ma’ruf Amin juga dijadwalkan hadiri kampanye terbuka (rapat akbar). KH. Ma’ruf Amin sempat menerima dodol khas Garut dari Relawan Jokowi Deui (RJD) dan serahkan akta yayasan.