Newsroom

Ternak Ikan Lele Lebih Mudah dan Menggiurkan

PRIANGAN.COM | TASIKMALAYA Bingung mau merintis usaha apa?, Bagaimana kalau ternak lele?. Selain karena lebih mudah diternak, karena tidak memerlukan banyak alat dan syarat, ternak lele juga menawarkan hasil yang menggiurkan. Agus Gunawan,warga Kampung Sukamahi, Desa Sukapancar, Kecamatan Sukaresik, KabupatenTasikmalaya, telah membuktikannya. Ia sudah menekuni usaha budidaya lele sejak tahun 2000an. Pilihannya jatuh pada lele sangkuriang, karena memiliki beberapa keunggulan dibandingkan dengan lele jenis lainnya. Kelebihanlelesangkuriang di antaranyaadalahdayatahantubuhnyakuat, dan kanibalismenya juga terlalu banyak.

zvr
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?
Tonton Juga :  Pembebasan Denda PKB, Menunggak Lebih 5 Tahun Bayar Pokok 4 Tahun
%d blogger menyukai ini: