Polemik Ijazah Jokowi Tak Kunjung Usai, UGM dan KPU Diminta Buka Data Secara Terbuka
- Daily News
- Januari 17, 2026

TASIKMALAYA | Priangan.com — Polemik keabsahan ijazah Presiden Joko Widodo kembali mencuat dan dinilai meninggalkan catatan kurang baik dalam sejarah demokrasi Indonesia. Isu ini dinilai tidak boleh dibiarkan berlarut-larut karena menyangkut kredibilitas sistem pendidikan tinggi dan penyelenggaraan pemilu di Tanah Air. Sejumlah pihak menilai Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) memiliki tanggung
READ MORE