Tips Agar Dana PIP Cepat Cair Januari 2026, Ini yang Harus Dilakukan Orang Tua
- Nasional
- Januari 24, 2026

JAKARTA | Priangan.com – Dana Program Indonesia Pintar (PIP) kembali menjadi harapan besar bagi siswa kurang mampu. Namun, pencairan yang tidak tepat waktu kerap terjadi karena beberapa kendala administratif. Agar dana PIP Januari 2026 cepat cair tanpa hambatan, siswa dan orang tua perlu proaktif mengikuti prosedur resmi. Salah satu kunci utama agar pencairan berjalan lancar
READ MORE