Perhutani: Perpanjangan Pertek Blok Cengal Belum Disetujui Direksi
- Daily News
- Desember 11, 2025

TASIKMALAYA | Priangan.com — Proses perpanjangan Persetujuan Teknis (Pertek) untuk pengelolaan wilayah pertambangan rakyat (WPR) di Blok Cengal, Kecamatan Karangjaya, Kabupaten Tasikmalaya, hingga kini belum mendapat persetujuan direksi Perhutani. Padahal Pertek tersebut menjadi dasar utama bagi koperasi pengelola untuk pengelolaan lahan perhutani ke Kementerian Kehutanan. Pertek itu diterbitkan pada 2023 dan berakhir pada Mei 2025.
READ MORE
TASIKMALAYA | Priangan.com – Penutupan tambang emas ilegal di dua titik Tasikmalaya meninggalkan persoalan baru: ratusan penambang kehilangan sumber penghasilan. Menyikapi situasi itu, Bupati Tasikmalaya, Cecep Nurul Yakin, menyatakan pemerintah tidak boleh sekadar menutup operasi PETI, tetapi juga wajib memberikan jalan keluar yang realistis bagi warga yang terdampak. Penutupan oleh aparat gabungan berlangsung di Blok
READ MORE