Pertempuran Tarawa, Empat Hari yang Menentukan Arah Perang Pasifik
- Historia
- Januari 14, 2026

GILBERT | Priangan.com – Pulau Tarawa di Kepulauan Gilbert menjadi salah satu titik balik penting dalam Perang Dunia II. Pada November 1943, pulau kecil di Samudra Pasifik itu menjadi lokasi pertempuran besar antara pasukan Amerika Serikat dan Kekaisaran Jepang. Operasi militer yang berlangsung sekitar 76 jam tersebut tercatat sebagai salah satu pertempuran paling singkat, sekaligus
READ MORE