• Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Tasikmalaya Gelar Panen Raya Jagung

    Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Tasikmalaya Gelar Panen Raya Jagung

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Upaya memperkuat ketahanan pangan nasional terus digencarkan di wilayah hukum Polres Tasikmalaya. Salah satu langkah konkret ditunjukkan melalui pelaksanaan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal I Tahun 2026 yang digelar di Desa Margajaya, Kecamatan Mangunreja, Kabupaten Tasikmalaya, Kamis (8/1/2026). Kegiatan panen raya ini dipimpin langsung oleh Kapolres Tasikmalaya AKBP Wahyu Pristha Utama,

    READ MORE
  • Panen Jagung di Petak Hutan Sukaraja, Polri dan Perhutani Perkuat Program Pangan Nasional

    Panen Jagung di Petak Hutan Sukaraja, Polri dan Perhutani Perkuat Program Pangan Nasional

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Tasikmalaya bersama Polres Tasikmalaya Kota melaksanakan kegiatan Panen Jagung Kuartal IV Tahun 2025 di kawasan hutan Petak 4A RPH Sukaraja BKPH Singaparna. Kegiatan tersebut berlangsung di Kampung Anaka, Kelurahan Urug, Kecamatan Kawalu, Kota Tasikmalaya, Sabtu (20/12/2025). Kegiatan panen jagung ini merupakan bagian dari panen raya

    READ MORE
  • PKH Manonjaya Jadi Inspirasi: Warga Batu Sumur Buktikan Bansos Bisa Berbuah Panen

    PKH Manonjaya Jadi Inspirasi: Warga Batu Sumur Buktikan Bansos Bisa Berbuah Panen

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Program Keluarga Harapan (PKH) di Desa Batu Sumur, Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya, mencatat capaian penting dengan digelarnya panen jagung perdana pada Jumat (3/10/2025). Dari lahan seluas 1,5 hektare, warga berhasil memanen sekitar enam ton jagung. Panen ini menjadi tonggak baru dalam upaya pemberdayaan ekonomi keluarga penerima manfaat (KPM) PKH. Hingga saat

    READ MORE
  • Tak Hanya Jaga Keamanan, Polres Tasikmalaya Ikut Andil Sukseskan Ketahanan Pangan

    Tak Hanya Jaga Keamanan, Polres Tasikmalaya Ikut Andil Sukseskan Ketahanan Pangan

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Upaya memperkuat sektor pertanian sebagai bagian dari program ketahanan pangan nasional kembali diperkuat oleh jajaran Polres Tasikmalaya. Kamis (5/6/2025) pagi, Kapolres AKBP Haris Dinzah, S.H., S.I.K., M.H., bersama jajaran pimpinan wilayah, ikut serta dalam panen jagung di Desa Margalaksana, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya. Panen raya ini berlangsung di lahan pertanian seluas

    READ MORE
  • Panen Jagung di Cipatujah, Polres Tasikmalaya Gaungkan Semangat Swasembada Pangan

    Panen Jagung di Cipatujah, Polres Tasikmalaya Gaungkan Semangat Swasembada Pangan

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Komitmen Polres Tasikmalaya dalam mendukung ketahanan pangan nasional kembali terlihat lewat kegiatan panen jagung bersama petani di Kampung Sukajaya, Desa Cipatujah, Kamis (22/5/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Tasikmalaya, AKBP Haris Dinzah, yang menyatakan bahwa kolaborasi antara aparat keamanan dan petani menjadi bagian penting dalam memperkuat kemandirian pangan. Panen bersama

    READ MORE