Sopir Pajero Berpelat Polri Ditangkap, Ngaku Cuma Buat Gaya di Jalan
- Daily News
- Oktober 20, 2025

TASIKMALAYA | Priangan.com – Kepolisian Resor (Polres) Tasikmalaya Kota menangkap seorang sopir mobil Pajero hitam yang menggunakan pelat nomor Polri dan menyalakan sirine di tengah kemacetan. Aksi sopir ini viral di media sosial karena terlihat seolah kendaraan dinas aparat penegak hukum. Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Moh Faruk Rozi, mengatakan pelaku berinisial AR (37), warga sipil
READ MORE