• Dadang Supriatna Didapuk Jadi Ketua Harian Apkasi di Munas VI

    Dadang Supriatna Didapuk Jadi Ketua Harian Apkasi di Munas VI

    MINAHASA UTARA | Priangan.com – Musyawarah Nasional ke-6 Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Munas VI Apkasi) yang digelar di Sentra Hotel, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara, Jumat (30/5/2025), menetapkan sejumlah kepala daerah sebagai pimpinan baru organisasi tersebut. Bupati Lahat, Bursah Zarnubi, terpilih sebagai Ketua Umum Apkasi periode mendatang. Sementara Bupati Bandung, Dadang Supriatna, didaulat menjadi

    READ MORE
  • Kabupaten Bandung Ukir Sejarah Baru, Masuk Daftar 8 Besar Nasional dalam Pelayanan Publik

    Kabupaten Bandung Ukir Sejarah Baru, Masuk Daftar 8 Besar Nasional dalam Pelayanan Publik

    BANDUNG | Priangan.com – Sebuah pencapaian membanggakan berhasil diraih Kabupaten Bandung dalam ajang penilaian kinerja pemerintah daerah tingkat nasional. Untuk pertama kalinya, Kabupaten Bandung berhasil menembus posisi delapan besar dari 416 kabupaten se-Indonesia dalam ajang penghargaan Standar Pelayanan Minimal (SPM) Awards yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Bupati Bandung, Dadang Supriatna, mengungkapkan rasa syukurnya

    READ MORE
  • Bupati Bandung Tegaskan Profesionalisme dan Transparansi dalam Penerimaan Murid Baru

    Bupati Bandung Tegaskan Profesionalisme dan Transparansi dalam Penerimaan Murid Baru

    BANDUNG | Priangan.com – Menjelang masa Penerimaan Murid Baru (PMB) Tahun Ajaran 2025/2026 untuk jenjang TK, SD, dan SMP, Pemerintah Kabupaten Bandung menggelar kegiatan Kick Off PMB sebagai bentuk kesiapan menyambut proses seleksi peserta didik baru. Acara ini dilaksanakan di Sutan Raja Hotel, Soreang, Kamis (22/5/2025), dan dibuka langsung oleh Bupati Bandung, Dadang Supriatna. Dalam

    READ MORE
  • Kabar Baik! Sertifikat Tanah Masjid dan Madrasah Kini Gratis di Kabupaten Bandung

    Kabar Baik! Sertifikat Tanah Masjid dan Madrasah Kini Gratis di Kabupaten Bandung

    BANDUNG | Priangan.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna memberikan angin segar bagi dunia pendidikan dan keagamaan di Kabupaten Bandung. Dalam program 100 hari kerjanya, pria yang akrab disapa Kang DS ini meluncurkan program sertifikat tanah gratis untuk masjid dan madrasah, sekaligus membebaskan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) serta Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) bagi seluruh

    READ MORE
  • Keren! Bupati Bandung Nahkodai 492 Daerah, Siap Ubah Wajah Sanitasi RI

    Keren! Bupati Bandung Nahkodai 492 Daerah, Siap Ubah Wajah Sanitasi RI

    BANDUNG | Priangan.com – Kabar membanggakan datang dari Kabupaten Bandung. Bupati Bandung, Dadang Supriatna, resmi terpilih sebagai Ketua Umum Aliansi Kabupaten/Kota Peduli Sanitasi (AKKOPSI), menggantikan kepemimpinan sebelumnya. Ia akan memimpin 492 kabupaten/kota di seluruh Indonesia yang tergabung dalam organisasi tersebut. Pemilihan berlangsung dalam Rapat Koordinasi Pengurus AKKOPSI dan Persiapan City Sanitation Summit (CSS) XXIII, yang

    READ MORE
  • Gagas Provinsi Bandung Raya, Kang DS: Penduduk Kita Lebih Banyak dari Singapura

    Gagas Provinsi Bandung Raya, Kang DS: Penduduk Kita Lebih Banyak dari Singapura

    BANDUNG | Priangan.com – Wacana pembentukan Provinsi Bandung Raya kembali mengemuka. Gagasan ini dilontarkan langsung oleh Bupati Bandung, Dadang Supriatna, dalam Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung yang digelar di Gedung DPRD Kabupaten Bandung, Senin (21/4/2025). Dalam pidatonya, Bupati yang akrab disapa Kang DS ini menyampaikan pandangannya bahwa wilayah Bandung Raya, yang terdiri

    READ MORE
  • Didukung Rekam Jejak dan Jabatan, Kang DS Bidik Kursi Ketum APKASI

    Didukung Rekam Jejak dan Jabatan, Kang DS Bidik Kursi Ketum APKASI

    BANDUNG | Priangan.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna, yang akrab disapa Kang DS, digadang-gadang menjadi calon kuat Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) untuk periode 2025–2030. Dengan rekam jejaknya yang impresif, Kang DS siap melangkah ke level nasional dalam dunia pemerintahan daerah. Pemilihan Ketua Umum APKASI akan digelar dalam Musyawarah Nasional (Munas) ke-VI

    READ MORE