Longsor Tutup Jalan Garut Selatan, Polisi Terapkan Jalur Alternatif
- Daily News
- November 12, 2025

GARUT | Priangan.com — Hujan deras yang mengguyur wilayah selatan Kabupaten Garut memicu tanah longsor di Jalan Raya Pakenjeng–Bungbulang, tepatnya di Kampung Candra Kirana, Desa Depok, Kecamatan Pakenjeng, pada Selasa (11/11/2025) sekitar pukul 15.00 WIB. Kapolsek Pakenjeng Iptu Muslih Hidayat, mengatakan, tebing di sisi jalan sepanjang 50 meter ambruk setelah diguyur hujan deras sejak siang.
READ MORE