Gaji PPPK Paruh Waktu di Kabupaten Tasikmalaya Belum Jelas, Ribuan Pegawai Menunggu Kepastian
- Daerah
- Januari 27, 2026

TASIKMALAYA | Priangan.com – Kepastian gaji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu di lingkungan Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya hingga kini masih belum jelas. Padahal, sebanyak 4.555 PPPK Paruh Waktu telah resmi dilantik dan mulai bertugas sejak 2 Desember 2025. Hingga akhir Januari 2026, ribuan PPPK Paruh Waktu tersebut belum menerima kejelasan terkait mekanisme, besaran,
READ MORE