• Bupati Tasikmalaya Ubah Jam Kerja ASN: Masuk Lebih Pagi, Wajib Salat Berjamaah

    Bupati Tasikmalaya Ubah Jam Kerja ASN: Masuk Lebih Pagi, Wajib Salat Berjamaah

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Hari pertama menjabat sebagai Bupati Tasikmalaya, Cecep Nurul Yakin langsung menggebrak dengan kebijakan baru: jam kerja aparatur sipil negara (ASN) dimajukan setengah jam lebih awal. Keputusan itu diumumkan saat apel perdana yang digelar di halaman Kantor Bupati, Kamis (5/6/2025), sehari setelah pelantikannya di Bandung. Dalam sambutannya, Cecep menegaskan bahwa perubahan jam

    READ MORE
  • Pasangan Cecep–Asep Resmi Dilantik Besok, Open House Digelar Sehari Penuh di Pendopo

    Pasangan Cecep–Asep Resmi Dilantik Besok, Open House Digelar Sehari Penuh di Pendopo

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Babak baru pemerintahan Kabupaten Tasikmalaya segera dimulai. Pasangan Cecep Nurul Yakin dan Asep Sopari Al-Ayubi dijadwalkan dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tasikmalaya oleh Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, pada Rabu (4/6/2025) di Gedung Negara Pakuan, Kota Bandung. Pelantikan ini merupakan tindak lanjut dari Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Tasikmalaya yang

    READ MORE
  • Lawan Kapitalis! Deras Gelombang Tolak Politik Uang

    Lawan Kapitalis! Deras Gelombang Tolak Politik Uang

    Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Poros Sahabat Nusantara atau POSNU menggelar unjuk rasa di depan pintu gerbang kantor Bawaslu Kabupaten Tasikmalaya, Senin, 14 April 2025. Mereka mendesak Bawaslu agar menindak tegas setiap praktik politik uang yang terjadi dalam pemungutan suara ulang. Apalagi, massa mendengar kabar ada pengusaha yang berada di salah satu pasangan calon bakal

    READ MORE