Sejarah Hari ini: Uni Soviet Jatuhkan Bom Atom Pertamanya
- Historia
- September 22, 2025

UNI SOVIET | Priangan.com – Pada 29 Agustus 1949, Uni Soviet melakukan uji coba senjata nuklir pertamanya di Semipalatinsk, Kazakhstan. Perangkat tersebut dikenal dengan nama RDS-1 dan dijuluki “Joe-1” oleh pihak Barat. Dengan daya ledak setara 22 kiloton TNT, uji coba ini menandai tonggak sejarah ketika Uni Soviet resmi masuk dalam jajaran negara pemilik senjata
READ MORE