PRIANGAN.COM – GARUT | Memeringati Hari Batik Nasional, puluhan siswa PAUD Nur Assalam, Garut, Jawa Barat, mengunjungi pelestari batik tulis di Kampung Muara Sanding, Kelurahan Garut Kota, Rabu, 2 Oktober 2019. Selain memperkenalkan batik kepada anak, para siswa juga dilatih membatik secara manual menggunakan canting. Di tempat ini para siswa diberi pengetahuan tentang sejarah membatik yang sudah ada sejak puluhan tahun silam. Mereka juga bergiliran membatik secara langsung beralas kain putih dengan didampingi pembatik profesional.
Siswa PAUD di Garut Kunjungi Pelestari Batik Tulis
Oktober 2, 2019
1 Min Read
-
Share This!
You may also like
- Ir. Sutami, Menteri Bersahaja yang Tinggalkan Banyak Warisan
- Amanat Galunggung
- Kakak Adik Besan Pula; Pisah Pecah, Sultan Mayasari Bakal Tarung di Pilkada
- Ridwan Kamil Bisa Kalah di Pilgub Jakarta, Ini 7 Penyebabnya
- Cerutu dan Soeharto, Bukan Sekedar Kebiasaan Merokok
- Letkol Untung Syamsuri; Bintang yang Jatuh di Malam Penuh Kelam
- Yedi Rahmat Resmi Dilantik Sebagai Pjs Bupati Tasikmalaya
- Ironi Ras Kuda Poni; Pernah Jadi “Mesin” Angkut Batubara, Hidup dan Mati dalam Kegelapan
- Umbar Religius dalam Visi Misi Cawalkot Tasikmalaya, Kecuali Ivan-Dede
- Ketua Komisi X DPR Usulkan Pemisahan Riset dan Kebudayaan dari Kemendikbud