Newsroom

Pesan Damai dalam Perayaan Sembilan Tahun Gong Perdamaian di Ciamis

1.935 Views

Priangan.com – Gong Perdamaian yang di situs Ciungwanara, Karangkamulyan, Ciamis, memasuki usia ke-9 tahun sejak diresmikan pada 9 September 2009. Salah satu penggagas pembangunan gong berdiameter 3,33 meter yang dihiasi 200 bendera negara-negara di dunia ini adalah Anton Charlian yang saat itu menjabat Kapolwil Priangan. Anton menjelaskan, salah satu alasan gong perdamaian disimpan di Ciamis ini berdasar pada sejarah kerajaan Galuh itu sendiri. Situs Ciungwanara merupakan pusat kerajaan Galuh sejak 600 masehi sampa 1.300 masehi. Gong ini merupakan ikon perdamaian, dikarenakan meskipun dipukul pelan tetapi gaungannya terdengar jauh….[]

Reporter: Akhmad Fauzi Maulana | Editor: Eki Kurnia Sandi

Facebook Comments
zvr
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?
Tonton Juga :  KPUD Kota Tasik Mulai Lipat Surat Suara Pileg dan Pilpres

Add Comment

Click here to post a comment

%d blogger menyukai ini: