Newsroom

Perekaman KTP Elektronik Kabupaten Tasik Tinggal 0,81 Persen

PRIAGAN.COM | TASIKMALAYA – Di tengah keterbatasan alat dan luasnya daerah Kabupaten Tasikmalaya, perekaman KTP elektronik yang dikerjakan Disdukcapil Kabupaten Tasikmalaya membukukan capaian bagus. Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk Disdukcapil Kabupaten Tasikmalaya, Winny, mengatakan, perekaman KTP elektronik sudah mencapai 99,19 persen. Dari total sekitar 1,3 juta wajib KTP elektronik, kini hanya tinggal sekitar 7 ribu yang belum melakukan perekaman atau sekitar 0,81 persen.

zvr
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?
Tonton Juga :  “Perwira Desa” Lawan Rentenir di Kabupaten Tasikmalaya
%d blogger menyukai ini: