Daily News

  • Ketua DPRD Tasikmalaya Temui Kapolres Baru, Pererat Kolaborasi Legislatif dan Polisi

    Ketua DPRD Tasikmalaya Temui Kapolres Baru, Pererat Kolaborasi Legislatif dan Polisi

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Jajaran pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tasikmalaya melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Kepolisian Resor (Mapolres) Tasikmalaya, Senin (26/1/2026). Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat sinergi antara lembaga legislatif dan aparat penegak hukum demi menjaga keamanan dan stabilitas daerah Kabupaten Tasikmalaya. Rombongan pimpinan DPRD dipimpin langsung oleh Ketua DPRD

    READ MORE

News Room

  • Pro Kontra Doa Bersama bagi Budi Budiman yang Ditahan KPK

    Pro Kontra Doa Bersama bagi Budi Budiman yang Ditahan KPK

    Doa bersama dukungan moral kepada Wali Kota Tasikmalaya. Begitu agenda acara yang ditulis dalam surat edaran Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Tasikmalaya tertanggal 29 Oktober 2020.

    READ MORE
  • Pilkada Kabupaten Tasikmalaya; Lawan Politik Uang!

    Pilkada Kabupaten Tasikmalaya; Lawan Politik Uang!

    Beragam cara dilakukan untuk mencapai tujuan politik. Apapun dilakukan, termasuk bagi-bagi uang, yang penting menang. Praktik kotor seperti itu kerap terjadi dalam perhelatan politik, seperti pemilihan calon kepala daerah. Uang dijadikan senjata utama dalam memengaruhi para calon pemilih. Bukan visi misi yang ditawarkan, tapi lembaran-lembaran rupiah. Bukan gagasan dan program kerja yang dikedepankan, tetapi beradu

    READ MORE

Historia

  • Kisah Besar Martokoesoemo di Tengah Hierarki Ruang Sidang Hindia Belanda

    Kisah Besar Martokoesoemo di Tengah Hierarki Ruang Sidang Hindia Belanda

    JAKARTA | Priangan.com – Pada awal abad ke-20, ruang sidang di Hindia Belanda bukan sekadar tempat mencari keadilan, melainkan sebuah panggung penegasan kekuasaan kolonial. Dalam sistem peradilan Landraad, terdakwa pribumi kerap diperlakukan berbeda sejak awal persidangan. Mereka duduk di lantai, membungkuk di hadapan hakim Eropa, dan menjalani proses hukum yang sebagian besar berlangsung dalam bahasa

    READ MORE

Dokumenter