Larang Poligami Tolak Tim Transisi, Dedi Mulyadi Beda Cara

JAWA BARAT | Priangan.com – Gubernur Jawa Barat terpilih, Dedi Mulyadi, menolak membentuk tim transisi untuk menjembatani peralihan pemerintahan. Menurutnya, masa transisi cukup dilakukan melalui komunikasi antara pemimpin dan seluruh perangkat daerah, tanpa harus membentuk tim khusus.

Selain itu, visi misinya pun sudah ada dan mayoritas partai politik mendukung Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat. Dengan begitu, membentuk tim transisi sama saja menghambur-hamburkan anggaran dan membuka peluang campur tangan pihak luar pemerintahan. Naskah: AI | Editor: Adtm

Lain nya

Latest Posts

Most Commented

Featured Videos