#Statutorial
#PilkadaKabupatenTasikmalaya
Pilkada Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, memanas di ujung kompetisi. Selama masa kampanye hingga hari-H pencoblosan terbilang aman-aman saja. Namun, masalah mulai datang setelah beres penghitungan suara di beberapa TPS. Masalah itu datang bak bola salju, menggelinding dan terus membesar hingga menuntut calon petahana didiskualifikasi.