Newsroom

Geram! Korea Utara Kecam Latihan Militer AS-Korsel-Jepang

INTERNASIONAL | Priangan.com -Ketegangan di Semenanjung Korea kembali memanas. Korea Utara mengecam latihan militer gabungan yang diadakan Korea Selatan, Jepang, dan Amerika Serikat. Menurut media pemerintah, latihan tersebut menunjukkan bahwa hubungan antara ketiga negara telah berkembang menjadi ‘NATO versi Asia’.

Latihan militer skala besar yang disebut “Freedom Edge” dimulai pada Kamis (27/6), melibatkan kapal perusak angkatan laut, jet tempur, dan kapal induk bertenaga nuklir punya Amerika: Theodore Roosevelt. Naskah: My | Editor: Adtm

zvr
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?
Tonton Juga :  Pramuka Harus Kreatif dan Inovatif
%d blogger menyukai ini: