TASIKMALAYA | Priangan.com – Ketua DPC Gerindra Kabupaten Tasikmalaya yang juga Ketua Fraksi Gerindra DPRD Kabupaten Tasikmalaya, Cecep Ruchimat, bungkam saat dikonfirmasi soal polemik surat keputusan DPP Gerindra terkait pergantian ketua dewan dan ketua fraksi. (wrd)
#Gerinda #PartaiGerindra #Tasikmalaya #JawaBarat #KisruhGerindra