• Langkah Nyata Kang DS Lakukan Percepatan Pembangunan Gerai dan Pergudangan KDMP

    Langkah Nyata Kang DS Lakukan Percepatan Pembangunan Gerai dan Pergudangan KDMP

    KAB BANDUNG | Priangan.com – Pemkab Bandung segera mengimplementasikan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 17 Tahun 2025 tentang Percepatan Pembangunan Fisik Gerai, Pergudangan dan Kelengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDMP) di 31 kecamatan se-Kabupaten Bandung. Sebagai langkah konkret, Bupati Bandung Dadang Supriatna langsung menggelar Rapat Koordinasi dengan Kodim 0624 Kabupaten Bandung serta para Kepala OPD terkait

    READ MORE
  • Komisi B DPRD Ciamis Sidak Kios Pupuk, Pastikan Harga Turun Sesuai SK Mentan

    Komisi B DPRD Ciamis Sidak Kios Pupuk, Pastikan Harga Turun Sesuai SK Mentan

    CIAMIS | Priangan.com – Komisi B DPRD Kabupaten Ciamis turun langsung ke lapangan melakukan inspeksi mendadak ke sejumlah kios pengecer pupuk subsidi. Langkah ini diambil untuk memastikan kebijakan penurunan harga pupuk sesuai dengan Surat Keputusan Menteri Pertanian Nomor 1117/Kpts/SR.310/M/10/2025 benar-benar diterapkan di tingkat pengecer. Dalam aturan baru yang dikeluarkan pada 22 Oktober 2025 tersebut, pemerintah

    READ MORE
  • Pelaku Penusukan Sahabat di Pasar Ikan Akui Emosi, Polisi Dalami Motif dan Pengaruh Miras

    Pelaku Penusukan Sahabat di Pasar Ikan Akui Emosi, Polisi Dalami Motif dan Pengaruh Miras

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Kasus penusukan di kawasan Pasar Ikan, Kampung Cieunteung, Argasari, Kota Tasikmalaya, terus bergulir. Setelah berhasil diamankan tak lama usai kejadian, pelaku berinisial R (33) akhirnya mengakui perbuatannya yang menewaskan sahabatnya sendiri, D (33), pada Rabu (29/10/2025) dini hari. Dalam pemeriksaan, R mengaku menusuk korban karena tersulut emosi saat keduanya terlibat adu

    READ MORE
  • Sir Walter Raleigh, Penjelajah Inggris yang Berakhir di Tiang Gantung

    Sir Walter Raleigh, Penjelajah Inggris yang Berakhir di Tiang Gantung

    LONDON | Priangan.com – Sir Walter Raleigh dikenal sebagai salah satu tokoh penting dalam sejarah Inggris pada masa Ratu Elizabeth I. Ia lahir sekitar tahun 1552 di Hayes Barton, Devon, dari keluarga bangsawan yang memiliki hubungan kuat dengan lingkungan kerajaan. Sejak muda, Raleigh sudah punya minat besar terhadap dunia pelayaran dan militer. Pengalaman tempurnya di

    READ MORE
  • Uang Retribusi RSUD TNT Rp63 Juta Diduga Tak Jelas Penggunaannya

    Uang Retribusi RSUD TNT Rp63 Juta Diduga Tak Jelas Penggunaannya

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menemukan adanya penggunaan dana retribusi pelayanan kesehatan di RSUD Tani dan Nelayan Tasikmalaya (TNT) yang tidak jelas pertanggungjawabannya. Dari total pendapatan retribusi sebesar Rp88,3 juta, hanya sekitar Rp24,3 juta yang disertai bukti pengeluaran, sementara Rp63,9 juta lainnya tidak didukung dokumen yang memadai. RSUD TNT merupakan rumah sakit

    READ MORE
  • Pemkab Tasikmalaya Terancam Tanggung Dampak Finansial Akibat Kerugian PT LKM PTs

    Pemkab Tasikmalaya Terancam Tanggung Dampak Finansial Akibat Kerugian PT LKM PTs

    TASIKMALAYA | Priangan.com — Krisis tengah mengguncang salah satu badan usaha milik Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya. PT LKM Panca Tengah (PTs), lembaga keuangan mikro daerah yang mestinya menopang ekonomi rakyat, justru terjerembab dalam persoalan serius: dugaan penyimpangan kredit miliaran rupiah, kerugian besar, dan ancaman pailit. Laporan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahun 2024 menyebutkan, nilai penyertaan modal

    READ MORE
  • Realisasi Pajak Perhotelan dan Restoran di Kota Banjar Terus Meningkat, BPKPD Optimistis Capai Target Akhir Tahun

    Realisasi Pajak Perhotelan dan Restoran di Kota Banjar Terus Meningkat, BPKPD Optimistis Capai Target Akhir Tahun

    BANJAR | Priangan.com – Pendapatan asli daerah (PAD) Kota Banjar dari sektor pajak perhotelan serta makanan dan minuman menunjukkan perkembangan positif menjelang akhir tahun 2025. Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kota Banjar menyebut, capaian kedua sektor tersebut sudah berada di atas 80 persen dan diperkirakan akan memenuhi target hingga Desember mendatang. Kepala Bidang

    READ MORE
  • Korwil Pendidikan Pamarican Lepas 18 Atlet Oltrad Menuju Ajang Kabupaten Ciamis

    Korwil Pendidikan Pamarican Lepas 18 Atlet Oltrad Menuju Ajang Kabupaten Ciamis

    CIAMIS | Priangan.com – Sebanyak 18 atlet olahraga tradisional dari Kecamatan Pamarican resmi diberangkatkan untuk mengikuti Invitasi Olahraga Tradisional tingkat Kabupaten Ciamis yang digelar di Stadion Atletik Linggabuana. Pelepasan dilakukan langsung oleh Kepala Koordinator Wilayah Bidang Pendidikan Kecamatan Pamarican, Lastri. Dalam kesempatan itu, Lastri menyampaikan bahwa keikutsertaan para atlet ini menjadi bentuk semangat Kecamatan Pamarican

    READ MORE
  • Cekcok Saat Pesta Miras, Pria di Tasikmalaya Tewas Ditikam Rekan Sendiri

    Cekcok Saat Pesta Miras, Pria di Tasikmalaya Tewas Ditikam Rekan Sendiri

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Suasana malam di kawasan eks Pasar Ikan Cieunteung, Kelurahan Argasari, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, mendadak mencekam. Seorang pria bernama Dani Ramdiansyah (33) alias Agen meregang nyawa setelah ditikam temannya sendiri, Rabu (29/10/2025) dini hari. Menurut informasi yang dihimpun, malam itu Dani tengah berkumpul bersama tiga rekannya di pelataran bangunan bekas pasar.

    READ MORE
  • Telan Anggaran Rp600 Juta, Kang DS Resmikan Jembatan Lamajang untuk Tekan Banjir Dayeuhkolot

    Telan Anggaran Rp600 Juta, Kang DS Resmikan Jembatan Lamajang untuk Tekan Banjir Dayeuhkolot

    KAB BANDUNG | Priangan.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna meresmikan Jembatan Penyebrangan Orang (JPO) Lamajang, di Kampung Lamajang Peuntas, Desa Citeureup, Kecamatan Dayeuhkolot, Selasa (28/10/2025). Jembatan ini membentang di atas Sungai Cigede, sepanjang 12 meter dengan lebar 2 meter dengan konstruksi beton dan baja, yang menghabiskan anggaran Rp600 juta dari APBD Kabupaten Bandung. Bupati Bandung

    READ MORE
  • “Bedas Manunggal Sajati”: Kisah Inspiratif Bupati Bandung untuk Generasi Muda

    “Bedas Manunggal Sajati”: Kisah Inspiratif Bupati Bandung untuk Generasi Muda

    KAB BANDUNG | Priangan.com – Bupati Bandung Dadang Supriatna menghadiri gala premier film biografi “Bedas Manunggal Sajati” yang mengangkat perjalanan hidupnya sejak masa kecil hingga menjadi kepala desa. Penayangan film istimewa itu bertepatan dengan momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97. Film inspiratif ini ditayangkan di Gedong Budaya Soreang (GBS), Selasa (28/10/2025). Film ini dapat ditonton

    READ MORE
  • Periksa Aliran Air, Penjaga Kos di Singaparna Ditemukan Tewas di Dalam Tandon

    Periksa Aliran Air, Penjaga Kos di Singaparna Ditemukan Tewas di Dalam Tandon

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Warga Kampung Gunung Putri, Desa Cintaraja, Kecamatan Singaparna, digegerkan oleh penemuan jasad seorang pria di dalam tandon air pada Selasa (28/10/2025) pagi. Korban diketahui bernama Abdul Karim (57), seorang penjaga kos yang diduga tewas saat berusaha memperbaiki aliran air yang bermasalah. Peristiwa mengejutkan itu terjadi sekitar pukul 09.45 WIB. Menurut keterangan

    READ MORE
  • BPK Bongkar Kebocoran PAD Parkir dan KIR di Dishub Kota Tasikmalaya

    BPK Bongkar Kebocoran PAD Parkir dan KIR di Dishub Kota Tasikmalaya

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Laporan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) kembali menyingkap borok lama di tubuh birokrasi Kota Tasikmalaya. Di tengah upaya Pemkot meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD), justru Dinas Perhubungan (Dishub) tercatat sebagai salah satu instansi dengan temuan serius dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) LKPD 2024. BPK menemukan indikasi kebocoran PAD pada dua sektor vital:

    READ MORE
  • Tak Cukup Jadi Penonton, Pemuda Tasikmalaya Diminta Jadi Pelaku Sejarah

    Tak Cukup Jadi Penonton, Pemuda Tasikmalaya Diminta Jadi Pelaku Sejarah

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Dengan suara tegas namun penuh semangat, Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin mengajak generasi muda di daerahnya untuk tampil sebagai agen perubahan dan penentu arah sejarah, bukan hanya penonton di panggung masa depan. Pesan itu disampaikan Bupati Cecep saat memimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 di halaman Sekretariat Daerah Kabupaten

    READ MORE