• 78 Persen Setuju, Konser Hindia Didukung Warganet Tasik di Tengah Isu Penolakan Ormas

    78 Persen Setuju, Konser Hindia Didukung Warganet Tasik di Tengah Isu Penolakan Ormas0

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Gelombang pro dan kontra terhadap rencana konser musisi Hindia di Kota Tasikmalaya terus menjadi perbincangan hangat publik, terutama di media sosial. Di tengah penolakan dari sebagian kelompok masyarakat dan ormas, sebuah riset sentimen publik yang dilakukan Gentra Data justru menunjukkan mayoritas warganet mendukung penuh konser tersebut. Dalam analisis yang dirilis Jumat

    READ MORE
  • Kapolres Faruk Tegas Soal Miras: Picu Kejahatan, Harus Diberantas!

    Kapolres Faruk Tegas Soal Miras: Picu Kejahatan, Harus Diberantas!0

    TASIKMALAYA | Priangan.com – Dalam kurun waktu enam bulan terakhir, Polres Tasikmalaya Kota mencatat pencapaian luar biasa dalam penanganan kasus peredaran minuman keras (miras). Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Moh. Faruk Rozi, mengungkapkan bahwa wilayah hukumnya menjadi yang tertinggi dalam jumlah tindak pidana ringan (tipiring) miras se-Jawa Barat. “Alhamdulillah, Polres Tasikmalaya Kota sudah melakukan tiga kali

    READ MORE
  • Langgar Sempadan dan Jalur Air, Bangunan di Jalan Ibrahim Adjie Garut Dibongkar

    Langgar Sempadan dan Jalur Air, Bangunan di Jalan Ibrahim Adjie Garut Dibongkar0

    GARUT | Priangan.com – Pemerintah Kabupaten Garut menunjukkan ketegasan dalam penegakan aturan tata ruang dengan membongkar sejumlah bangunan yang melanggar di sepanjang Jalan Ibrahim Adjie, Kecamatan Tarogong Kaler, Jumat (11/7/2025). Penertiban ini dipimpin langsung oleh Bupati Garut, Abdusy Syakur Amin, dan melibatkan jajaran Satpol PP serta Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR). Jalan Ibrahim

    READ MORE