TASIKMALAYA | Priangan.com – Komunitas batur ulin sakola ciamis melakukan cara lain dari yang lain dalam mengajak masyarakat bersedekah. mereka menjual nasi bungkus plus air mineral dengan harga yang sangat murah yaitu hanya seribu rupiah. aksi tersebut dipusatkan di halaman masjid agung ciamis dan sudah dilakukan selama 5 pekan terakhir setiap hari jumat. tujuan lainnya untuk memotivasi masyarakat agar gemar bersedekah demi kemanusiaan. dengan menyediakan 200 paket nasi bungkus komunitas ini berhasil menjual habis dagangannya dalam waktu 15 menit saja.
Batur Ulin Sakola Ciamis Jual Nasi Bungkus Seribu Rupiah
Agustus 18, 2018
1 Min Read
-
Share This!
You may also like
- Kalah di Final Carabao Cup, Harapan Liverpool Kini Hanya Tersisa di Liga Inggris
- Geng Kapak Merah, Kelompok Kriminal yang Pernah Menghantui Jakarta di Era 2000-an
- Tradisi Ekstrem Suku Dani Papua, Potong Jari Jika Ada Keluarga Meninggal Dunia
- H-12 Jelang Idulfitri, Permintaan Air Tanjung Mulai Meningkat
- Raja-Raja Galunggung
- Sosok Radius Prawiro; Pejuang, Ekonom, dan Birokrat yang Mengukir Sejarah Indonesia
- Kisah Langit Penuh Warna yang Berujung Tragis: Di Balik Kemeriahan Balloonfest 1986
- Gorong-Gorong di Jalan Raya Cipatujah Kembali Amblas, Truk Pengangkut Pasir Terperosok
- Prof Kartawan Sebut Presiden Senegal Patut jadi Teladan
- Mengenang Lima Upaya Pembunuhan terhadap Hitler