JAKARTA | Priangan.com – Calon Presiden (Capres) nomor urut satu, Anies Baswedan, kembali melakukan aksi kampanye di Tasikmalaya, pada Kamis, 4 Januari 2024. Dalam agenda kampanye kali ini, Anies tercatat mengunjungi sejumlah lokasi, salah satunya Pondok Pesantren Cipasung, Singaparna. Ada banyak hal yang menarik perhatian pada saat Anies berkunjung ke Pesantren Cipasung. Salah satunya adalah keterlambatan Anies selama berjam-jam. Dalam Rundown kegiatan, mantan Gubernur DKI Jakarta itu dijadwalkan datang menemui para Kiai dan relawannya di Pondok Pesantren Cipasung pukul 10.00 WIB, namun, faktanya, kedatangan Anies ngaret hingga pukul 13.00 WIB. Naskah: Wrd | Editor: Yd
Balada Kampanye Anies di Cipasung; Ada Indikasi Pelanggaran Hingga Isak Tangis Relawan yang Ditarik
Januari 5, 2024
1 Min Read
-
Share This!
You may also like
- Alasan Keluarga, CPNS Garut Pilih Mundur Usai Lulus Seleksi
- KONI All Star Tantang Persib Legend, Lapangan Dedes Siap Jadi Arena Nostalgia
- Pleno KPU: Pasangan Nomor 2 Kuasai Suara Terbanyak di PSU Tasikmalaya
- Potret Masa Kecil Adolf Hitler yang Jadi Akar Kekejaman di Kemudian Hari
- Penetapan Bupati Tasikmalaya Terpilih Hasil PSU Terganjal Proses di MK
- Barbar dan Tak Lazim, Ai-Iip Gugat Hasil PSU ke Mahkamah Konstitusi
- Garut Optimistis Ulang Prestasi di Futsal Series Nasional 2025
- ASAT Desak Penindakan Dugaan Pelanggaran di Dinas PUPR Tasikmalaya
- Gagas Provinsi Bandung Raya, Kang DS: Penduduk Kita Lebih Banyak dari Singapura
- Paslon Iwan-Dede Siapkan Gugatan ke MK, Soroti Dugaan Politik Uang di PSU Tasikmalaya