JAKARTA | Priangan.com – Salah satu lembaga survei nasional, Indikator Politik Indonesia (IPI), kembali mengeluarkan survei terbarunya pasca penyelenggaraan Pemilu 2024. Berdasarkan hasil survei tersebut, IPI mendapatkan temuan sebanyak 11,4 persen responden menilai penyelenggaraan pemilu 2024 kurang jujur dan adil (jurdil), sementara 6,6 persen lainnya menilai penyelenggaraan pemilu kemarin tidak jurdil sama sekali. Dalam survei kali ini IPI melakukan wawancara terhadap warga negara Indonesia yang telah berusia 17 tahun ke atas. Metode yang digunakan adalah metode Random Digit Dialing (RDD) terhadap 1227 responden, dengan margin of error survei kurang lebih 2,9 persen. Naskah: Wrd | Editor: Adtm
48,5% Pendukung Anies-Muhaimin Percaya Penyelenggaraan Pemilu 2024 Kurang Jurdil
Maret 1, 2024
1 Min Read
-
Share This!
You may also like
- Alasan Keluarga, CPNS Garut Pilih Mundur Usai Lulus Seleksi
- KONI All Star Tantang Persib Legend, Lapangan Dedes Siap Jadi Arena Nostalgia
- Pleno KPU: Pasangan Nomor 2 Kuasai Suara Terbanyak di PSU Tasikmalaya
- Potret Masa Kecil Adolf Hitler yang Jadi Akar Kekejaman di Kemudian Hari
- Penetapan Bupati Tasikmalaya Terpilih Hasil PSU Terganjal Proses di MK
- Barbar dan Tak Lazim, Ai-Iip Gugat Hasil PSU ke Mahkamah Konstitusi
- Garut Optimistis Ulang Prestasi di Futsal Series Nasional 2025
- ASAT Desak Penindakan Dugaan Pelanggaran di Dinas PUPR Tasikmalaya
- Gagas Provinsi Bandung Raya, Kang DS: Penduduk Kita Lebih Banyak dari Singapura
- Paslon Iwan-Dede Siapkan Gugatan ke MK, Soroti Dugaan Politik Uang di PSU Tasikmalaya